Cara Bayar Tagihan Akulaku Paylater Mudah Bagi Pemula

Cara Bayar Tagihan Akulaku Paylater Mudah Bagi Pemula

Sudah berapa banyak jumlah tagihan dari metode cara bayar tagihan Akulaku Paylater yang belum kamu bayar? Perilaku belanja online yang marak terjadi belakangan ini nyatanya telah memicu banyak orang untuk mengajukan pinjaman kredit

Sebagian besar debitur memilih mengajukan pinjaman ke leasing finansial online seperti Akulaku. Selain lebih mudah dan cepat, mengajukan kredit melalui Akulaku Paylater juga punya bunga yang rendah. 

Syarat Menggunakan Akun Akulaku Paylater 

Maraknya penggunaan pinjaman online (pinjol) telah membuat Akulaku mengeluarkan fitur serupa dengan merilis program Akulaku Paylater. Program pinjaman kredit online ini awalnya cuma tersedia untuk pembelian gadget atau barang elektronik saja. 

Tapi dengan meningkatnya antusias dan respon positif dari para pengguna membuat fitur paylater ini jadi banyak peminatnya. Akhirnya, platform fintech ini menetapkan fitur Akulaku Paylater sebagai fitur baru yang permanen. 

Akulaku PAy;ater saat ini sudah bisa kamu pakai untuk memenuhi berbagai kebutuhan kamu. Namun, agar bisa menggunakannya secara maksimal, kamu perlu memenuhi beberapa syarat berikut ini: 

  1. Warga Negara Indonesia (WNI).
  2. Minimal sudah berusia 18 tahun dan maksimal berusia 55 tahun. 
  3. Punya nomor ponsel yang masih aktif. 
  4. Akun Akulaku sudah terverifikasi. 
  5. Ada identitas pribadi seperti KTP, paspor, atau SIM. 
  6. Punya dokumen pendukunga penajuan pinjaman onlines seperti slip gaji atau buku tabungan. 

Jika kamu sudah memenuhi syarat-syarat yang disebutkan di atas, maka kamu dapat dengan mudah mengajukan permohonan pinjaman Akulaku Paylayter. Tunggu beberapa hari sampai pengajuan pinjaman kamu terkabul. 

Cek Jumlah Tagihan Akulaku Paylater

Poin penting yang harus kamu lakukan sebelum membayar tagihan cicilan di Akulaku Paylater adalah mengecek jumlah tagihannya terlebih dulu. Sebagai pengguna, kamu dapat bebas mengakses rincian tagihan kredit selanjutnya dengan cara sebagai berikut: 

  1. Login ke aplikasi Akulaku yang sudah terinstal di HP. 
  2. Pilih menu “Kredit”. 
  3. Lanjutkan dengan memilih menu “Tagihanku”. 
  4. Tunggu hingga muncul rincian jumlah tagihan yang belum kamu bayar. 

Cara Bayar Tagihan Akulaku Paylater yang Mudah

setelah kamummengetaui nominal tagihannya, lanjutkan dengan cara bayar tagihan Akulaku Paylater secara online. Ada beberapa macam pilihan yang bisa kamu pakai untuk membayar cicilan di platform ini. 

Mulai dari pembayaran cicilan di platform-nya langsung, melalui website resmi Akulaku, atau melalui bank bisa kamu lakukan. Namun, dari berbagai macam metode pembayaran yang tersedia, yang paling mudah dipakai adalah melalui platform aplikasi Akulaku seperti berikut: 

  1. Buka aplikasi Akulaku melalui HP, lalu login ke halaman utamanya. 
  2. Masuk ke menu “Keuangan”, lalu klik fitur “Tagihanku”. 
  3. Carilah menu “Akulaku Paylater”. 
  4. Klik opsi “Bayar Sekarang”. 
  5. Klik “Rincian” untuk mengecek jumlah tagihan yang belum terbayar. 
  6. Pilih “Pembayaran”, kemudian lanjut klik “Bayar Sekarang”. 
  7. Tunggu beberapa saat sampai muncul tagihan yang belum kamu bayar serta tagihan yang sudah melebihi batas jatuh tempo. 

Langkah-langkah pembayaran tagihan Akulaku Paylater di ata bisa menjadi petunjuk saat kamu sedang belanja online. Dengan memperhatikan cara-caranya, maka akan memudahkan kamu dalam melakukan pembayaran kredit. 

Apa Penyebab Membayar Tagihan Akulaku Paylater Gagal? 

Bagaimana reaksimu ketika pembayaran tagihan Akulaku Paylater gagal dilakukan? Mayoritas pengguna pasti akan menjawab kesal, dan mungkin kamu juga menjadi salah satu yang demikian. 

Namun, ada berbagai macam faktor yang harus kamu perhatikan sebelum marah-marah karena hal ini. Nah, beberapa penyebab yang disinyalir sebagai faktor gagalnya transaksi pembayaran Akulaku Paylater adalah sebagai berikut:

1. Jaringan Internet Kurang Stabil

Apa yang kamu pikirkan pada saat gagal melakukan pembayaran Paylater di Akulaku? Mungkin salah satunya penyebabnya adalah karena jaringan internet yang tidak stabil atau gangguan pada server. 

Secara teknis, pembayaran Paylater yang gagal memang bersumber dari masalah jaringan pada internet yang kamu pakai. Maka dari itu, usahakan untuk memakai jaringan internet dengan server paling lancar. 

2. Salah Menginput Data

Transaksi yang kamu lakukan juga bisa terjadi gagal apabila kau salah menginput data. Misalnya, kamu salah memasukkan nomor rekening, kode transaksi, atau jumlah pembayaran tagihan yang tidak sesuai. 

Maka dari itu, kamu perlu mengecek kembali seluruh data yang kamu isi gara tidak keliru. Pastika hingga dua atau tiga kali hingga kamu benar-benar yakin bahwa data yang diisi tidak salah lagi. 

3. Saldo Tidak Mencukupi 

Ternyata, saldo rekening yang tidak cukup juga bisa menjadi penyebab gagalnya transaksi pembayaran cicilan Akulaku Paylater. Walaupun kamu sudah mengulangi metode transaksinya berulang-ulang, tapi tetap akan gagal bila saldo rekeningmu tidak segera terisi. 

Satu-satunya cara agar kamu bisa membayar tagihan Akulaku Paylater melalui rekening bank adalah dengan mengisi saldo rekening. Jika saldonya sudah mencukupi, maka kamu bisa melanjutkan proses transaksi kembali. 

Kesimpulan

Nah, itulah ringkasan cara bayar tagihan Akulaku Paylater yang bisa kamu contoh. Harap perhatikan setiap tahapan cara pembayaran cicilan di atas agar pembayaran yang kamu lakukan tidak gagal. Pastika juga bahwa kamu sudah mengikuti selruh tahapan langkah-langkahnya saat membayar tagihan di Akulaku Paylater.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Menarik: