Kenapa DANA Paylater Tidak Muncul Padahal Sudah Premium?

Kenapa DANA Paylater Tidak Muncul Padahal Sudah Premium

Kenapa DANA Paylater tidak muncul padahal sudah premium? Banyak banget orang yang bertanya demikian. Biasanya orang-orang yang mencari informasi seperti ini adalah mereka yang ingin mendapatkan pinjaman online.

Dari beberapa tahun ke belakang, DANA Paylater memang sempat menjadi pembicaraan banyak orang. Gosipnya, DANA akan mengeluarkan layanan Paylater.

Lalu apa kabar hari ini? Apakah DANA Paylater sudah tersedia hari ini? Kenapa belum muncul di aplikasi DANA saya padahal sudah premium.

Alasan Kenapa DANA Paylater Tidak Muncul Padahal Sudah Premium

Alasan kenapa DANA Paylater tidak muncul padahal sudah premium adalah karena memang fitur paylater di aplikasi DANA belum tersedia. Jadi untuk Anda pengguna DANA mohon bersabar, aplikasi DANA belum support fitur paylater.

Jadi belum bisa menikmati layanan paylater di DANA. Bagi Anda yang butuh pinjaman online, Anda bisa menggunakan alaternatif lain. Seperti Kredivo dan aplikasi pinjaman online lainnya.

Dilansir dari halaman DANA hingga bulan ini, menurut mereka bahwa fitur Paylater di DANA masih dalam tahap pengembangan. Jadi belum tersedia dan belum bisa digunakan oleh semua pengguna aplikasi DANA.

Alternatif Aplikasi Paylater Selain DANA

Jika Anda ingin menggunakan layanan paylater, selain DANA Ada beberapa aplikasi lain yang bisa Anda gunakan, di antaranya:

  1. Shopee Paylater
  2. GoPayLater
  3. OVO Paylater
  4. Akulaku Paylater
  5. Traveloka Paylater
  6. Kredivo Paylater
  7. SPinjam
  8. Julo Paylater

Catatan:

  • Setiap aplikasi memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.
  • Pastikan baca syarat dan ketentuan sebelum menggunakan.
  • Gunakan paylater dengan bijak dan sesuai kemampuan finansial.

Jadi kesimpulannya, kenapa DANA Paylater tidak muncul padahal sudah premium adalah karena memang fitur paylater belum tersedia di aplikasi DANA.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Menarik: