
Cara bayar UKT Unair dapat dilakukan dengan bayar via ATM, bank, online, dan kantor UKT di kampus. Tentu semua metode pembayarannya dapat dilakukan dengan mudah. Kamu cukup mempunyai nomor VA atau billing pembayaran UKT Unair dan sejumlah uang yang harus dibayarkan.
Artikel ini membahas secara detail mengenai langkah-langkah bayar UKT Unair. Yuk, baca sampai selesai ya.
Jumlah digit nomor billing pembayaran UKT Unair tergantung pada sistem pembayaran yang digunakan oleh Universitas Airlangga.
Namun, umumnya nomor billing pembayaran UKT Unair memiliki 11 digit. Kodenya berbeda-beda berdasarkan fakultas, program studi, dan semester yang diikuti oleh mahasiswa.
Pastikan kamu memeriksa kembali nomor billing tersebut dengan cermat sebelum melakukan pembayaran untuk menghindari kesalahan dalam proses pembayaran.
Adapun beberapa cara bayar UKT Unair dengan ATM yang mudah untuk dilakukan, berikut informasinya.
Pertama, terdapat cara bayar UKT Unair di ATM BRI. Berikut langkah-langkah yang dapat kamu lakukan, yaitu:
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk membayar UKT Unair di ATM BRI:
Tunggu sampai mesin ATM mengeluarkan struk pembayaran maka transaksi bayar UKT Unair kamu sudah pasti berhasil.
Jika transaksi bayar UKT sudah berhasil maka kamu akan menerima slip transfer yang sudah distempel.
Saya ada seorang guru yang nyambi jadi penulis lepas. Blog ini adalah salah satu tempat terbaik saya untuk berbagi informasi dunia bisnis yang saya sukai.