
Cara mendapatkan token listrik gratis, memangnya bisa? Mengingat sekarang ini sudah tidak marak covid-19. Karena pada tahun 2020 masyarakat mendapatkan token secara gratis karena subsidi dari pemerintah.
Menurut kabar yang beredar, pada tahun 2023 ini program token listrik gratis akan diadakan lagi. Oleh karena itu akan kita bahas mulai dari syarat, cara mendapatkannya sampai dengan kabar lain yang penting untuk kamu ketahui.
Kedua hal tersebut tentu saja berbeda dan untuk perbedaan utamanya sendiri adalah token listrik gratis akan diberikan untuk para pelanggan sebagai insentif ataupun hadiah.
Sedangkan untuk diskon listrik ini akan diberikan untuk para pelanggan sebagai bentuk penghargaan karena pembayaran tepat waktu.
Token listrik secara gratis juga berlaku untuk sejumlah kWh tertentu yang mana sudah ditentukan Perusahaan listrik, yaitu PLN. Untuk diskon listriknya sendiri memang tidak mempunyai batasan jumlah kWh.
Setelah kamu tahu apa saja perbedaan antara token gratis serta diskon listrik, kamu juga perlu tahu apa saja syarat dan ketentuan dari penerima token listrik gratis tersebut. Secara umum, program satu ini dilakukan untuk memberikan bantuan kepada rakyat kurang mampu.
Pada dasarnya token listrik ini sudah ada dari tahun 2020 ketika masa pandemi covid-19 mulai. Untuk kabar baiknya, program satu ini masih berlanjut pada tahun 2023 tetapi memang tidak semua orang dapat memperoleh subsidi listrik secara gratis.
Masyarakat yang memperoleh subsidi token listrik gratis merupakan masyarakat yang mempunyai daya listrik 450 VA dan juga 900 VA. Untuk daya listrik 900 VA memperoleh diskon 50% dengan pelanggan kode R1.
Untuk kamu yang sudah memenuhi syarat dan ketentuan tentu saja selamat mendapatkan token listrik gratis. Kamu dapat melakukan cara mendapatkan token listrik gratis berikut ini:
Untuk cara satu ini, kamudapat mengirimkan sebuah pesan yang berupa nomor ID pelanggan ke 08122123123. Kemudian nantinya akan muncul balasan secara otomatis dari PLN Yang berupa petunjuk selanjutnya.
Kamu bisa mengikuti petunjuk tersebut kemudian pilih info listrik gratis ataupun diskon. Setelah itu kamu bisa masukkan nomor ID pelanggan serta kode token listrik gratis ataupun diskon nantinya akan muncul langsung.
Setelah itu kamu bisa masukkan kode token tersebut pada kWh meter yang sesuai dengan ID kamu.
Kamu juga bisa menggunakan website resmi dari PLN untuk mendapatkan informasi listrik gratis ataupun diskon. Untuk langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
Untuk kamu yang tidak ingin repot dan menginginkan cara yang lebih praktis, bisa menggunakan aplikasi PLN Mobile. Untuk langkahnya berikut ini:
Salah satu cara lain yang cukup banyak menjadi pilihan masyarakat adalah melalui call center PLN. Kamu bisa melakukan langkah berikut ini:
Selain menggunakan beberapa cara di atas, kamu juga bisa datang ke kantor PLN secara langsung. Beberapa orang memilih untuk datang langsung karena ingin mendapatkan informasi yang lebih jelas secara langsung. Kamu bisa mengikuti semua syarat dan ketentuannya agar prosesnya lancar.
Demikian, sekilas tentang PLN dan cara mendapatkan token listrik gratis dengan berbagai metode. Beberapa cara di atas memang memberikan banyak keuntungan tersendiri, sehingga kamu bisa mengikuti salah satunya.
Tentu saja iya karena untuk mendapatkan kebutuhan dengan masing-masing orang bisa menggunakan satu kebutuhan.
Sebenarnya sangat mudah, kamu hanya perlu menghubungi pihak PLN terlebih dulu.
Saya ada seorang guru yang nyambi jadi penulis lepas. Blog ini adalah salah satu tempat terbaik saya untuk berbagi informasi dunia bisnis yang saya sukai.