
Mengenai bagaimana cara bayar angsuran OTO Finance ternyata ada beberapa metode. Kamu pun dapat melakukannya secara offline, juga bisa secara online.
Nah, dalam kesempatan kali ini akan dibahas lengkap terkait dengan bagaimana cara melakukan keduanya. Baik itu offline, atau online melalui beberapa metode atau beberapa cara.
Sebelum melakukan pembayaran, akan lebih baik jika kamu dapat mempersiapkan beberapa syarat juga ketentuan pembayarannya. Agar ketika pembayaran secara online atau offline, bisa berlangsung dan selesai lebih cepat.
Nah, itulah beberapa syarat serta ketentuan yang harus disiapkan dan diperhatikan terlebih dahulu. Dengan syarat tersebut, maka kamu dapat melakukan pembayaran angsurannya tepat waktu.
Berikut di bawah ini akan diinformasikan secara lengkap terkait dengan bagaimana pembayaran angsuran jika dilakukan secara offline. Maupun online, dengan cara-cara mudah dan tentu saja metode pembayarannya resmi.
Metode pertama terkait cara bayar angsuran OTO Finance adalah langsung, secara offline di kantor cabang OTO terdekat. Di kota atau kabupaten tempat kamu tinggal, bagaimana caranya?
Kami akan bahas dan uraikan secara general saja, karena sistem kerja ATM sendiri untuk semua bank hampir sama. Dan pembayaran OTO Finance menggunakan ATM, bisa dilakukan oleh beberapa bank.
Misalnya saja BCA, Mandiri, BNI, BRI dan juga CIMB Niaga. Masing-masing bank memiliki ketentuan biaya admin yang berbeda-beda. Untuk semua bank dikenakan biaya admin 6.600 Rupiah. Namun khusus untuk bank Sinarmas, gratis tanpa biaya admin.
Nah, bagaimana caranya?
Namun penting untuk menjadi catatan, bahwa untuk transaksi pembayaran OTO Finance menggunakan ATM. Ternyata kamu diharuskan untuk menginput kode OTO motor terlebih dahulu sebelum Nomor Kontraknya diinput.
Transfer dari | ID Perusahan/Kode OTO |
Bank Mandiri | 21012 |
Bank Danamon | 005 |
BII | 4008 |
Sedangkan cara bayar angsuran OTO Finance menggunakan teller bank, hanya berlaku untuk Bank BRI dan juga Bank Sinarmas saja. Bagaimana caranya?
Kantor POS ada dibanyak daerah, dibeberapa kecamatan di Indonesia. Dan ternyata Kantor PO ini menyediakan layanan bagi masyarakat yang ingin melakukan pembayaran angsuran di OTO Finance. Bagaimana caranya?
Cara bayar angsuran OTO Finance terakhir, adalah di minimarket Alfamart juga Indomaret.
Pelanggan akan dikenakan biaya admin sebesar 5.500 Rupiah.
Kamu akan dikenakan biaya admin sebesar 3.500 Rupiah.
6.600 Rupiah per satu kali transaksi.
Walau tidak lulus dengan predikat cumlaude, gini-gini saya adalah lulusan manajemen bisnis. Walau pada akhirnya hanya saya curahkan ke dalam tulisan saja pengetahuannya.