
Banyaknya iklan pinjaman online Adakami memicu timbulnya pertanyaan, Aplikasi Adakami apakah aman? Anda pasti sering melihat iklan pinjaman online dari Adakami yang terkesan mudah, murah, dan besar nilai pinjamannya.
Terkait dengan iklan dan penawaran tersebut, tentu banyak orang tertarik terutama yang sedang membutuhkan dana tunai. Sebelum memutuskan menggunakan aplikasi Adakami, Anda dapat memahami penjelasan terkait keamanan penggunaannya di bawah ini.
PT. Pembiayaan Digital Indonesia merupakan induk perusahaan yang mengoperasikan aplikasi Adakami. Menurut daftar yang ada pada situs OJK (Otoritas Jasa Keuangan), AdaKami termasuk perusahaan Fintech yang terdaftar dan diawasi oleh OJK.
AdaKami dikelola oleh perusahaan yang legal dan punya badan hukum jelas. Selain punya jaminan secara legal, ada klaim dari AdaKami yang menyatakan bahwa aplikasi tersebut sudah mendapatkan sertifikat keamanan internasional untuk menjamin data nasabah.
Dengan beberapa kondisi yang disebutkan di atas, AdaKami bisa dikategorikan sebagai perusahaan pembiayaan secara online yang aman dan terpercaya. Selain aman secara penggunaannya, adanya sistem keamanan khusus dapat membantu menjaga data dari para nasabah Adakami.
Penjelasan terkait legalitas di atas dapat menjawab pertanyaan mengenai aplkasi Adakami apakah aman ?. Selain karena alasan legalitasnya, ada beberapa kondisi lain yang menjadi alasan mengapa AdaKami termasuk aplikasi yang aman, seperti dijelaskan di bawah ini.
Alasan pertama mengapa AdaKami aman adalah karena semua informasi yang dibutuhkan oleh nasabah dijelaskan secara transparan. Informasi terkait suku bunga, jangka waktu pinjaman, jumlah pinjaman, hingga nilai angsuran yang muncul terbuka dan bisa dibaca oleh setiap nasabah.
Adakami menawarkan produk pinjaman dengan suku bunga maksimum AKR di angka 36 persen per tahun. Selain suku bunga, ada biaya layanan bagi pelanggan sebesar 1,42 persen dari pokok pinjaman. Cicilan pinjaman bisa dipilih mulai dari 3, 6, dan 12 bulan.
Alasan lain yang bisa menjawab aplikasi Adakami apakah aman ? adalah karena jaminan datanya. Adakami tunjuk pada aturan POJK/77 yang mengatur terkait penyimpanan data pengguna. Dengan kondisi tersebut, data nasabah Adakami akan aman dan bersifat anonim.
Alasan lain mengapa AdaKami menjadi aplikasi yang aman untuk digunakan karena sudah memiliki kantor yang jelas. Selain kantor, Adakami juga punya kontak yang bisa dihubungi sewaktu – waktu. Berikut ini detail lengkap alamat dan kontak AdaKami.
Selain alasan yang disebutkan di atas, para direksi dan komisaris Fintech Lending AdaKami tersebut sudah lolos Fit and Proper Test dari OJK. Dengan kondisi tersebut maka jabatan tertinggi dari perusahaan pinjaman online sudah pasti dikelolo oleh orang yang kompeten dan tepat.
Selain aman, ada keuntungan lain yang dapat Anda temukan dari aplikasi AdaKami sehingga dapat mencoba untuk menggunakannya. Keuntungan dari aplikasi AdaKami tersebut di antaranya, seperti :
Adakami jadi salah satu aplikasi pinjol yang aman dan sudah terdaftar di OJK serta punya beberapa syarat keamanan lain seperti kantor dan kontak jelas, jaminan data, dan informasi transparan
Nilai tenor yang bisa diperoleh pengguna mulai dari 3 juta hingga 20 juta di mana dapat dicicil 3, 6, dan 12 bulan.
Suku bunga maksimal AKR di kredit Adakami adalah sebesar 36 persen per tahun dengan tambahan biaya layanan sebesar 1,42 persen.
Web developer dan content writer yang suka menulis seputar dunia bisnis. Aktif menulis sejak 2005 di berbagai media lokal dan nasional.